Mungkin kadang kita sebagai orang tua bingung untuk memilih masakan apa yang aman untuk bayi kita. Sekadar berbagi ilmu, fastworld ada saran nih resep masakan bayi. Bahan-bahan yang diperlukan yaitu :
- 2 sendok makan beras
- 50 gram tahu lalu dicincang/diremukan
- 25 gram daging giling yang bagus
- 50 gram wortel lalu diparut
- 25 gram tomat juga dicincang
- 2 sendok makan santan kelapa kental
- 500 - 750 ml air
Cara Membuat Makanan Bayi Nasi Tim Cincang
- Pertama Rebuslah air bersama bahan lain seperti tahu dan daging giling tadi. Aduk-aduk sampai rata
- masukan wortel serta tomat yang sudah dicincang tadi, aduk aduk dan masak hingga sayuran matang kemudian angkat.
- Tuang santan kelapa kental lalu aduk aduk sampai tercampur rata kemudian angkat dan tuangkan kedalam
- mangkuk yang tahan panas, diamkan.
- Terakhir Panaskan dandang diisi air diatas api lalu kukus nasi tim sampai airnya habis.
Keterangan :
Waktu Memasak: 1 Jam dan Menghasilkan: 2 porsi ,
Mengandung : 226Kalori
Selamat Mencoba ^_^
No comments:
Post a Comment